Tidak bisa dipungkiri lagi jika pulau Jawa adalah poros perekonomian Indonesia. Pulau dengan penduduk terpadat ini memiliki sumber daya alam dan sumber daya manusia yang melimpah. Oleh karena itu, dinamika kehidupan masyarakat di pulau Jawa sangat cepat. Agar setiap lini berjalan dengan stabil, pendistribusian barang antar kota harus dilakukan dengan cepat juga. Terutama pengiriman barang-barang […]